Minggu, 03 April 2011

Error on Trial

Kesalahan dalam Percobaan (Error on Trial)
Kecelakaan tidak begitu saja terjadi, ada sebabnya. Kesalahan manusia menjadi faktor utama. Berlawanan dari opini populer yg ada, tak semua kecelakaan disebabkan oleh pengemudi mobil, pengendara motorpun berbuat kesalahan. Dari Error on Trial yg dilakukan didapat data sbb :
Mobil
  • gagal melihat dgn semestinya 18% 
  • gagal memutuskan10%
  • kecerobohan 9%
  • manuver yg buruk 8%
  • kehilangan kendali 8%
Motor
  • kehilangan kendali 14%
  • gagal melihat dgn semestinya 14%
  • gagal memutuskan10%
  • manuver yg buruk 10%
  • kecerobohan 9%
Artikel investigasi khusus ini disadur bebas dari kolom Feature "Stop Crashing" Superbike Magazine edisi April 2007 halaman 62, berjudul "7 Deadly Bins and How to Avoid them",  ditulis oleh Dave Bradford, foto oleh Graeme Brown & ilustrasi oleh Huw Williams.

0 komentar:

Posting Komentar

Share to...

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More